Home Olahraga

Olahraga

Kemenpora Gelar Rakor dengan Pemda/ Dispora Daerah untuk Persiapan Kegiatan Pekan Kreativitas Pemuda Indonesia...

PINISI.co.id- Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) Republik Indonesia menggelar Rapat Koordinasi Persiapan Kegiatan Pekan Kreativitas Pemuda Indonesia 2022. Deputi Pemberdayaan Pemuda Faisal Abdullah membuka rakor tersebut di Ballroom Hotel Park Regis Arion, Kemang, Jakarta Selatan, Senin...

Diharapkan Ke Depan Turnamen Futsal KKSS Dapat Memenuhi Aspirasi Warga

PINISI.co.id- Di luar perlombaan seni yang digelar BPP KKSS dalam rangka HUT Ke-46 KKSS 12 November, kompetisi olahraga futsal menjadi tempat khusus di kalangan 18 peserta. Suksesnya pun tak lepas dari peran Andi Doi Sofyan sebagai penanggung...

Bripda Michael Muskita, Bhayangkara Tinju Indonesia

PINISI.co.id- Petinju peraih medali emas SEA Games Vietnam 2021, Maikhel Roberrd Muskita tampil gagah dalam balutan busana Polri. Tanda pangkat satu strip berbentuk segitiga perak (Brigadir Dua) tersemat di pundak. Ia, baru saja menuntaskan...

Ini dia Daftar Pemenang Jaksa Agung Cup 2022

PINISI.co.id- Bertempat di Lapangan Tembak Perbakin Senayan, Jaksa Agung Burhanuddin hadir dan membuka Kejuaraan Menembak Jaksa Agung Cup 2022, Minggu, (3/7).Hadir dalam acara ini yaitu Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) RI Bambang Soesatyo, Ketua Komisi III DPR...

Buntut dari Sanksi Wada, Menpora Sebaiknya Mundur

PINISI.co.id- Presiden Joko Widodo (Jokowi) merespon cepat dengan memanggil Menpora Zainudin Amali untuk segera menyelesaikan persoalan sanksi dari WADA terkait tidak bisa berkibarnya sang sangka Merah Putih di podium Kejuaaraan beregu Piala Thomas di Denmark 2020. Diharapkan...

KKSS Jawa Barat Target Juara Umum Lomba Porseni HUT Ke-46 KKSS

PINISI.co.id- Ribuan warga KKSS dari seluruh Indonesia dan luar negeri bersiap menyambut HUT Ke 46 KKSS . Mereka akan datang ke Jakarta mengikuti berbagai lomba seni budaya. Juga ada seminar para cendekiawan Bugis-Makassar, Mandar dan Toraja.

Ishak, Sang Penghantar Mimpi Para Atlet PON XX Papua

Meskipun cita-citanya untuk berlaga di lapangan PON XX Papua tidak terwujud, ia semakin bangga karena dapat melayani para atlet meraih mimpinya PINISI.co.id- Mengingat kembali masa mudanya, Ishak Pattipeme pernah bermimpi bisa beraksi dan mencetak...

Seru, Dua Ajang Lomba Panahan di Malang dan Lembang Bandung

PINISI.co.id- Dua ajang lomba memanah berlangsung seru digelar di Lapangan Tembak Bedali Lawang Malang, Jawa Timur 10-11 Desember 2022 dan di Pesantren Daarus Sunnah Lembang Bandung Jawab Barat, 17 dan 18 Desember 2022. Pada...

Tetap Prokes, KKSS Tana Tidung Gelar Turnamen Sepak Takraw

PINISI.co.id- Pembukaan Turnamen Sepak Takraw yang diselenggarakan oleh Kerukunan Keluarga Sulawesi Selatan (KKSS) Kabupaten Tana Tidung, Kalimantan Utara, dibuka langsung oleh Wakil Bupati Tana Tidung Hendrik SH di lapangan Takraw Desa Tideng Pale Timur pada Senin sore,...

Indonesia Siap Gelar Kick-off Meeting World Water Forum ke-10

PINISI.co.id- Setelah penyelenggaraan National Stakeholders Forum (NSF) sebagai 3rd Announcement dan sebagai rangkaian persiapan penyelenggaraan World Water Forum ke-10 tahun 2024 di Bali, Pemerintah Indonesia melanjutkan persiapan Kick Off Meeting pada 15-16 Februari 2023 mendatang di Jakarta...

MOST COMMENTED

Prof. Dr. Amsal Bakhtiar, MA: Pendidikan Pesantren Memiliki Banyak Keunggulan

PINISI.co.id- Menyambut Hari Santri 22 Oktober lalu Arfendi dari PINISI.co.id berbincang-bincang dengan Prof. Dr. Amsal Bakhtiar, MA, seorang akademisi, dosen dan penulis...

HOT NEWS