Digelar Turnamen Bola Voli Puteri di Empat Lingkungan Peradilan Se Wilayah Jakarta
PINISI.co.id- Ketua Pengadilan Tinggi DKI Jakarta Prof. Dr .H. Herri Swantoro meresmikan pembukaan Turnamen Bola Voli Puteri Empat Lingkungan Peradilan Se Jakarta, berlangusung hari Jumat, 29 November 2024, pukul 07.30 WIB.
Turnamen ini berlangsung sangat meriah dihadiri oleh empat Satker...
M. Nasir Mahmud: Panahan Tradisional Indonesia Terus Berkembang
PINISI.co.id- Panahan Tradisional di Indonesia saat ini berkembang sangat pesat. Banyak organisasi yang menaungi para penggiat panahan tradisional di Indonesia.
Hal itu dikatakan atlet panah M.Nasir Mahmud yang juga adalah Ketua rombongan olahraga panahan Indonesia yang mengikuti Perlombaan Panahan tradisional...
Tahun 2023, Kebangkitan Tinju Indonesia
PINISI.co.id- Kebangkitan tinju Indonesia menampakkan sinar terang. Ketua Umum PP Pertina, Mayjen TNI Purn Dr (C) Komaruddin Simanjuntak menyebutkan, titik terang itu dimulai pada SEA Games Vietnem 2021. Dari enam petinju yang dikirim, lima petinju berhasil...
Maju Bursa Ketum PSSI, LaNyalla Siap Berantas Mafia Sepakbola
PINISI.co.id- Nama AA LaNyalla Mahmud Mattalitti meramaikan bursa Ketua Umum PSSI. Ketua DPD RI itu mendaftarkan diri usai salat Jumat. Ada tiga hal yang disampaikan LaNyalla perihal tekadnya mencalonkan kembali sebagai Ketua Umum PSSI.
Pelantikan dan Pengukuhan KONI Depok periode 2025 — 2029, berlangsung Sukses dan Meriah
PINISI.co.id- Ketua Umum Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Provinsi Jawa Barat, Prof Dr Muhammad Budiana, SIp MSi, secara resmi melantik Ketua dan jajaran pengurus KONI Kota Depok periode 2025 - 2029 dalam sebuah seremoni yang digelar di Gedung Baleka...
Aksa Mahmud Buka Turnamen Futsal KKSS, IKKG Jabar Bekuk KKSS Depok
PINISI.co.id- Kompetisi Futsal dalam rangka HUT ke-46 KKSS dibuka Ketua Dewan Penasehat BPP KKSS Aksa Mahmud di lapangan futsal Kemayoran, Jakarta Pusat, Jumat (11/11) siang.
Aksa didampingi Ketua Umum KKSS Muchlis Patahna, Sekjen Abdul...
Wakatobi Siap Wujudkan Kejurnas Fespati 2026 dan Sport Tourism
PINISI.co.id- Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara, terus membuktikan potensinya sebagai destinasi olahraga dan pariwisata unggulan.
Bupati Wakatobi, H. Haliana, S.E., menyatakan kesiapan daerahnya menjadi tuan rumah Kejuaraan Nasional (Kejurnas) Federasi Seni Panahan Tradisional Indonesia (Fespati) 2026 dalam acara Wakatobi Archery Cup...
Muchlis Patahna: Berdampingan dengan Korona Lewat Golf
PINISI.co.id- Pandemi
Covid-19 yang terus memuncak dan belum diketahui pasti kapan usainya tidak lantas
membuat warga terkurung dan sungkan melakukan aktivitas. Masa transisi menuju tatanan
baru --- new normal --- sudah diberlakukan
pemerintah DKI Jaya sejak pekan lalu. Tempat umum mulai...
Selamat, Sadikin Aksa Direktur Utama PSM Makassar, Andi Suruji Komisaris
PINISI.co.id- Para pemegang saham PT Persaudaraan Sepakbola Makassar secara bulat dan aklamasi menyepakati dan mengangkat Sadikin Aksa untuk menduduki posisi Direktur Utama.
Sadikin menggantikan Munafri Arifuddin yang mendapat amanah untuk jabatan Chief Corporate Legal...
Lepas Jalan Santai PSBM, Aksa Mahmud Pesan Agar Saudagar Ingat Kampung Halaman
PINISI.co.id- Rangkaian PSBM XXII digenapi dengan jalan santai yang berlangsung di kawasan Center Poin Indonesia (CPI), Minggu pagi, (15/5/2022).
Ketua Dewan Pembina KKSS Aksa Mahmud melepas ribuan pejalan santai di CPI, salah satu kawasan...




















