Telkom Pulihkan Layanan dan Peduli Korban Kebakaran Depo Pertamina Plumpang
PINISI.co.id- Kebakaran Depo Pertamina Plumpang Jakarta Utara, ikut membakar jaringan Telkom dan juga menyisakan kesedihan dan kepiluan mendalam bagi warga yang menjadi korban kebakaran tersebut. Sebagian besar warga yang menjadi korban masih tinggal di tenda-tenda pengungsian yang...
Strategi Pemeriksaan BPK Ditentukan Kondisi Keuangan Negara
PINISI.co.id- Perkembangan ekonomi dan keuangan negara, bagi Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) merupakan pertimbangan yang penting untuk menentukan strategi atas prioritas pemeriksaan dalam rangka pemberian assurance dan rekomendasi perbaikan tata kelola keuangan negara yang berkualitas dan bermanfaat untuk...
Seleksi Kompetensi PPPK Tenaga Teknis Dimulai 17 Maret 2023
PINISI co.id- Pelaksanaan seleksi kompetensi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) untuk Tenaga Teknis Tahun 2022 akan dimulai pada Jumat, 17 Maret 2023 dengan menggunakan seleksi berbasis Computer Asissted Test (CAT). Badan Kepegawaian Negara (BKN) bersama Panitia...
Direksi Pertamina Dampingi Presiden Jokowi Kunjungi Posko Pengungsian
PINISI.co.id- Direksi PT Pertamina (Persero) mendampingi Presiden Joko Widodo dan Ibu Iriana Joko Widodo saat mengunjungi warga terdampak insiden Terminal BBM Plumpang yang mengungsi di Posko RPTRA Rasela, Jakarta Utara, Minggu (5/3).
Presiden dan...
Merespon Cepat, Pertamina Salurkan Bantuan ke Warga Plumpang Priok
PINISI.co.id- Respon cepat PT Pertamina (Persero) terhadap penanganan kejadian di Integrated Terminal Plumpang Jakarta tidak hanya untuk pemadaman tapi juga fokus memberikan bantuan kepada warga Plumpang yang terdampak.
Sejak Jumat malam (3/3) Pertamina telah...
Bergabung dengan Tim Relawan Capres, Dhimam Abror Mundur dari DK PWI
PINISI.co.id- Anggota Dewan Kehormatan Persatuan Wartawan Indonesia ( PWI ) Dhimam Abror mengundurkan diri sebagai anggota DK terhitung sejak 24 Februari 2023. Alasan pengunduran dirinya karena mulai terlibat aktif dalam kegiatan sebagai Relawan Anies Baswedan yang akan...
Perkuat Aspek Hukum, Badan Bank Tanah Jalin Kerja Sama dengan Jamdatun
PINISI.co.id- Sebagai upaya peningkatan efektivitas penanganan dan penyelesaian masalah hukum di bidang perdata dan tata usaha negara, Badan Bank Tanah melakukan Penandatanganan Perjanjian Kerja Sama dengan Jaksa Agung Muda Bidang Perdata dan Tata Usaha Negara (Jamdatun). Kegiatan...
Realiasi Anggaran Capai 96.5%, Komisi V DPR Apresiasi Kemendes
PINISI.co.id- Komisi V DPR RI menyampaikan apresiasi atas realisasi anggaran Kementerian Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Kemendes PDTT) Tahun Anggaran 2022 yang mencapai 96.50%. Capaian ini lebih tinggi 1,09 persen dari serapan pada TA 2021...
Presiden Jokowi Terima Delegasi World Water Council di Istana Merdeka
PINISI.co.id- Presiden Joko Widodo menerima Presiden World Water Council, Loic Fauchon, dan delegasi di Istana Merdeka, Jakarta, pada Rabu, 15 Februari 2023. Dalam pertemuan tersebut, Presiden Joko Widodo antara lain menekankan enam topik yang harus dibahas dalam...
Bergerak Cepat, BPP KKSS Siap Bantu Korban Banjir Makassar
PINISI.co.id- Banjir yang melanda kota Makassar sejak Senin (13/3) kemarin menimbulkan penderitaan bagi warga. Genangan air yang cukup meluas ke permukiman dan jalan raya menimbulkan kemacetan dan gangguan lalu lintas.
Menyikapi musibah tersebut Ketua...