Pengukuhan Napi, Kisruh Dewan Pers, Hingga Kemelut PWI Sumbar
Catatan Ilham Bintang
Saya berada di Melbourne, Victoria, Australia, saat kemelut di tubuh pengurus PWI Pusat memuncak. Ketua Umum Atal Depari tetap melantik Basril Basyar sebagai Ketua PWI Sumatera Barat, Jumat ( 13/1). Padahal,...
LaNyalla Wanti-wanti Penegak Hukum untuk Tindak Pengemplang Pajak
PINISI.co.id- Pemerintah berencana menarik pajak sebesar 35 persen dari orang kaya dan super kaya atau crazy rich di tanah air. Kebijakan ini turut diperhatikan Ketua DPD RI, AA LaNyalla Mahmud Mattalitti.
Menurutnya, kebijakan ini...
Akhirnya Dewan Kehormatan Berhentikan Basril Basyar sebagai Anggota PWI
PINISI.co.id- Dewan Kehormatan Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) memberhentikan Dr Basril Basyar sebagai anggota PWI. Sanksi pemberhentian diberikan karena statusnya masih sebagai Pegawai Negeri Sipil (PNS). Keputusan itu diambil dalam rapat Dewan Kehormatan tanggal 6 Januari 2023 lalu.
Meskipun Melandai, Kemenkes Terus Atasi Pandemi COVID-19
PINISI.co.id- Indonesia telah berjuang untuk menghadapi Pandemi COVID-19 lebih dari dua tahun sejak pertama ditemukannya pasien yang terjangkit virus SARS CoV-2 pada Maret 2020. Beragam upaya telah dilakukan untuk mengatasi penyebaran dan juga pengobatan bagi pasien yang...
Top News: Kejati Kalbar Berhasil Selamatkan dan Pulihkan Triliunan Rupiah
PINISI.co.id- Kepala Kejaksaan Tinggi Kalimantan Barat Dr. Masyhudi, SH, MH, menyampaikan capaian kinerja seluruh bidang pada Kejati Kalimantan Barat, Kamis, (29/12).
Masyhudi didampingi Wakajati Kalbar Purwanto Joko Irianto, SH, MH, Asisten Intelijen Taliwondo, SH,...
Jenderal Doni Monardo Kecam Penusukan Kolonel Purn Sugeng Waras
PINISI.co.id- Ketua Umum Persatuan Purnawirawan TNI Angkatan Darat (PPAD), Letjen TNI Purn Dr (HC) Doni Monardo mengecam pelaku penusukan terhadap Kolonel Purn Sugeng Waras. Tidak hanya itu, Doni juga minta aparat kepolisian mengusut tuntas serangan terhadap Sugeng...
Menparekraf Lantik Tiga Pejabat Fungsional di Lingkungan Kemenparekraf/Baparekraf
PINISI.co.id- Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf/Kabaparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno melantik tiga pejabat fungsional di lingkungan Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif.
“Pelantikan ketiga pejabat...
Tinjau Pelabuhan Penyeberangan Merak-Bakauheni Menhub Minta ASDP Tingkatkan Aspek Keselamatan Antisipasi Gangguan Cuaca
PINISI.co.id- Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi meminta kepada jajaran PT ASDP Indonesia Ferry dan seluruh pemangku kepentingan di sektor penyeberangan untuk meningkatkan aspek keselamatan, guna mengantisipasi potensi gangguan cuaca angin dan arus laut yang bergerak kencang. di...
Ketua DPD LaNyalla: Libur Natal dan Tahun Baru Momentum Pergerakan Ekonomi
PINISI.co.id- Libur Natal dan Tahun Baru 2023 (Nataru) disebut oleh Ketua DPD RI, AA LaNyalla Mahmud Mattalitti, sebagai momen untuk menggerakkan perekonomian nasional.
Sebab, dalam libur Nataru tahun ini pergerakan manusia diperkirakan mencapai 44,7...
Liburan Nataru Makin Seru Naik Ferry Hindari Antrian, ASDP Imbau Beli Tiket H-1
PINISI.co.id- Trafik penumpang dan kendaraan dari Pelabuhan Merak menuju Bakauheni, Lampung terpantau ramai dan mengalir. Diperkirakan, trafik akan terus mengalami peningkatan hingga akhir pekan ini.
Corporate Secretary PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) Shelvy Arifin...