Home Daerah

Daerah

Wapres Minta Sulawesi Selatan Sebagai Penggerak Ekonomi Syariah di Wilayah Timur Indonesia

PINISI.co.id- Untuk mewujudkan visi menjadikan Indonesia sebagai pusat produsen halal terkemuka di dunia pada 2024 dan menyongsong Indonesia Emas 2045, Wakil Presiden (Wapres) K.H. Ma'ruf Amin meminta seluruh pemangku kepentingan terkait, termasuk KNEKS untuk bergerak lebih cepat...

Gus Halim: Transmigrasi Masih Fokus Pada Revitalisasi Kawasan Eksisting

PINISI.co.id- Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (Mendes PDTT) Abdul Halim Iskandar mengungkapkan program transmigrasi saat ini difokuskan pada peningkatan kualitas pembangunan baik dari segi infrastruktur, pemberdayaan masyarakat hingga konektivitas ekonomi di kawasan eksisting.

Bachtiar Adnan Kusuma: Membaca Jadi Industri Primer di Bimtek Pustakawan Sekolah dan Khusus Bulukumba

PINISI.co.id- Anggota Komisi E DPRD Provinsi Sulawesi Selatan Ismail Bachtiar menegaskan dirinya memusatkan diri memberikan perhatian kegiatan literasi bukan berarti tidak memerhatikan aspek pembangunan pertanian, perikanan, fisik dan lainnya. Melainkan semata kalau dirinya memandang pemenuhan kebutuhan nutrisi...

Gelar Workshop Peduli Kawasan Tanpa Rokok: Kita Berterima Kasih Kepada Aspeksindo

PINISI.co.id- Asosiasi Pemerintah Daerah Kepulauan dan Pesisir Seluruh Indonesia (ASPEKSINDO) menggelar workshop sosialisasi Kawasan Tanpa Rokok di Kabupaten Penajam Paser Utara. Kegiatan ini dilaksanakan di Rumah Makan Pelangi Penajam. Direktur Eksekutif ASPEKSINDO, Andi Fajar...

Transformasi Inovasi Pangan, BUMN ID FOOD Group Raih 4 Penghargaan Inovasi ini

PINISI.co.id- BUMN Holding pangan ID FOOD terus berkarya dan lakukan inovasi dari berbagai sektor untuk memperkuat ekosistem pangan nasional. Hal tersebut dibuktikan dengan diraihnya 4 penghargaan inovasi di ajang Temu Karya Mutu dan Produktivitas...

Berbela Rasa, PORDI Serahkan Bantuan Sosial Kepada Korban Terdampak Gempa Cianjur

PINISI.co.id- Pengurus Besar Perkumpulan Olahraga Domino Indonesia terjunkan tim kemanusiaan membantu korban terdampak gempa bumi di Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, Sabtu (26/11). Tim kemanusiaan PB PORDI berhasil menembus lokasi bencana di Desa Ciherang Kecamatan...

Di Gowa, Menteri ATR/Kepala BPN Terjun Langsung Serahkan Sertipikat ke Rumah Warga

PINISI.co.id- Belum adanya jaminan kepastian hukum atas tanah seringkali memicu terjadinya sengketa dan perseteruan atas tanah di berbagai wilayah di Indonesia. Selain dialami kalangan masyarakat, tak jarang sengketa lahan juga terjadi antar pemangku kepentingan. Hal itu...

Peringati Hari Anti Kekerasan Terhadap Perempuan, Mahasiswa STAI YAPNAS Jeneponto Gelar Dialog

PINISI.co.id - Koordinator Perguruan Tinggi Mahasiswa Pancasila STAI YAPNAS Jeneponto menggelar dialog keperempuanan untuk memperingati Hari Anti Kekerasan Terhadap Perempuan, 25 November 2022. Dengan tema "Titik Balik Kebangkitan Perempuan; Tantangan dan Peluang Pembangunan Kesetaraan...

Bupati Maros Chaidir Syam: Pemimpin yang Hebat Lahir dari Sekolah

PINISI.co.id- Bupati Maros, AS Chaidir Syam membuka kegiatan Workshop Nasional Sekolah Kepemimpinan. Kegiatan digelar oleh ShareEdu Indonesia di Gedung Serbaguna, Rabu (23/11/2022). Pemimpin yang hebat lahir dari sekolah. Hal tersebut diungkapkan Bupati Maros, AS...

BAK Tegaskan Revolusi Perubahan Bermula dari Budaya Membaca, Chaidir Syam Beri Apresiasi AMTI

PINISI.co.id- BAK Tegaskan Revolusi Perubahan Bermula dari Budaya Membaca, Chaidir Syam Beri Apresiasi AMTI Bupati Maros Chaidir Syam menyerukan seluruh SKPD Kabupaten Maros menjadi anggota perpustakaan Maros. "Saya akan mengistruksikan semua SKPD dan ASN Kabupte Maros untuk...

MOST COMMENTED

Filosofi dan Penerapan Tiga Cappa. Ini Penjelasan Prof. Dr.Andi Faisal Bakti

Orang Bugis Makassar merantau, artinya mau terbuka, mau dinilai selagi berbicara dengan orang lain, sebab budaya kita tidak menutup diri. Yang...

HOT NEWS