Home Pustaka

Pustaka

Hasman Usman, Sang Advokat Pemburu Keadilan “Officium Nobile”

PINISI.co.id- Sosok berbaju loreng dan bersepatu laras, mondar mandir di depan rumah. Mobil truk pengangkut logistik dengan tampilan yang sangar, sudah menjadi pemandangan yang biasa. Letusan senjata, sudah menjadi irama yang akrab di telinga. Begitulah gambaran kehidupan saya sebagai...

Pengacara Tadjuddin Rachman dan Hasman Usman@ The Speed Of Truts

PINISI.co.id- Penulis dan motivator minat baca Nasional, Bachtiar Adnan Kusuma, menilai sosok Pengacara senior yang juga aktivis dan pembela hak-hak azasi manusia Dr.H. Tadjuddin Rachman, S.H.M.H. dan Hasman Usman, S.H.M.H. sebagai pengacara yang mampu menjaga dan merawat integritas dan...

Mendidik itu Membahagiakan

Resensi Herman Lilo Tuhan, kembara musyafirku menuju-Mu dengan peluh meniti di atas shirathal pengetahuan, namun sungguh kuamat terbatas, tak ada logika, asumsi dan teori pengetahuan mengenali-Mu”. Puisi “Doa Musyafir Ilmu (3) – Herman Lilo.

Tokoh Perbukuan Sulsel, Sepakat Jadikan Buku Sahabat Keluarga

PINISI.co.id- Tokoh perbukuan nasional Bachtiar Adnan Kusuma (BAK) memprakarsai memperingati hari buku Nasional dan Hari Perpustakaan Nasional 41 Tahun dengan menggelar Talkshow terbatas bertajuk” Jadikan Buku Sahabat Keluarga”, Selasa (18/5/2021) di Perpustakaan Ibu dan Anak Dinas Perpustakaan...

Otto Hasibuan: Pledoi Karya Tadjuddin Rachman Jadi Buku Ajar Hukum

PINISI.co.id- Guru Besar Fakultas Hukum UGM Jogyakarta yang juga tokoh pengacara nasional, Prof.Dr. Otto Hasibuan, S.H.M.M., menilai buku Pledoi karya H.Tadjuddin Rachman, S.H.M.H. menjadi buku ajar dan buku pedoman bagi pengacara dan mahasiswa Fakultas Hukum di Indonesia tentang bagaimana cara menyusun pledoi...

Jaksa Agung Launcing Tiga Buku

Hari ini Jumat 15 Juli 2022 bertempat di Lantai 10 Gedung Menara Kartika Adhyaksa, Jaksa Agung Burhanuddin hadir dalam Acara Launching 3 Buku yaitu (1) Prof. Dr. ST. Burhanuddin Mengubah Paradigma Keadilan Langkah Restorative Justice Kejaksaan, (2)...

Tokoh Literasi Tegaskan Adin Bondar, Sahabat Literasi Indonesia

PINISI.co.id- Tokoh literasi Nasional asal Sulawesi Selatan Bachtiar Adnan Kusuma menegaskan kalau Deputi Bidang Pengembangan Sumber Daya Perpustakaan, Perpustakaan Nasional Dr.Adin Bondar, M.Si. adalah Sahabat Literasi Indonesia. Penegasan disampaikan Bachtiar Adnan Kusuma yang juga ketua Forum Nasional Perkumpulan Penerima...

We Tadampali, Putri Pajung Luwu Diasingkan Istana Karena Penyakit Kulit

Catatan Andi Wahida Tn Guru Sulaiman PUTRI sang raja Pajung Luwu bernama We Tadampali, sakit kulit colakeng. Ini bukan lepra seperti dalam prasangka orang. Penyakit colakeng itu penyakit turunan yang tidak dapat disembuhkan oleh keluarga itu sendiri. Putri ini sangat cantik...

Gurutta Hamka, Bersenjata Dakwah Lisan dan Tulisan

PINISI.co.id- Membaca Novel Biografi Buya Hamka, karya Achmad Fuadi, kembali membentangkan kisah perjalanan ulama kenamaan asal Minangkabau ini, dari Medan, Makassar ke Jakarta. Kronika dunia Hamka yang dirangkum di buku ini seperti buket dari taman bunga nan...

Kenali Abai Qunanbayuly, Akrabi Kazakhstan

PINISI.co.id- Apa yang Anda ketahui tentang Kazakhstan? Apa pun itu, mulai hari ini tambahkan satu informasi ini: Abai Qunanbayuly. Siapa dia? Abai Qunanbayuly (1845 – 1904) adalah orang besar bangsa Kazakh. Ia adalah seorang penyair, filsuf, komposer, dan tokoh sastra...

MOST COMMENTED

Filosofi dan Penerapan Tiga Cappa. Ini Penjelasan Prof. Dr.Andi Faisal Bakti

Orang Bugis Makassar merantau, artinya mau terbuka, mau dinilai selagi berbicara dengan orang lain, sebab budaya kita tidak menutup diri. Yang...

HOT NEWS