Home Pendidikan

Pendidikan

BAK Ajak Ortu Kawal Pendidikan Anak di Temu SDN Maccini Sombala I

PINISI.co.id- Tokoh pendidikan Sulawesi Selatan yang juga Ketua Komite SDN Inpres Maccini Sombala I Kota makassar, Bachtiar Adnan Kusuma alias BAK mengajak para orang tua murid ikut serta total mengawal pendidikan anak-anaknya sejak kelas satu di SD. Bachtiar Adnan...

Membanggakan, USM Menjadi Satu-satunya PTMA Penerima Program Video Pembelajaran Kemdikbudristek

  PINISI.co.id- Universitas Saintek Muhammadiyah bersama sembilan Perguruan Tinggi Swasta (PTS) se-Indonesia melakukan penandatangan kontrak kerjasama Direktorat Kepala Sekolah Pengawas Sekolah dan Tenaga Kependidikan (KSPSTK) Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek), Senin (1/3/2024) Kegiatan penanda tanganan kontrak kerjasama yang...

Mentan Andi Amran Memacu Spirit Para Santri untuk Bertani

PINISI.co.id- Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman ternyata bukan hanya menginspirasi para petani, tetapi juga para santri. Sikap personal dan kebijakannya yang tegas, anti korupsi, serta pro rakyat khususnya petani telah memacu semangat para santri untuk terjun ke dunia pertanian. Hal...

Program VSGA Kominfo Gandeng Dosen Unsulbar : Upaya Peningkatan Kompetensi Digital bagi Peserta Didik...

PINISI.co.id- Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) RI melalui Balai Besar Pengembangan Sumber Daya Manusia dan Penelitian Komunikasi dan Informatika Makassar terus berupaya meningkatkan kompetensi digital para lulusan SMK di Indonesia. Salah satu inisiatif terbaru adalah pelaksanaan Pelatihan dan Sertifikasi Vocational...

Merdeka Belajar Episode Ke-12: Sekolah Aman Berbelanja bersama SIPLah

PINISI. co. id- Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) meluncurkan Merdeka Belajar Episode Kedua belas: Sekolah Aman Berbelanja melalui Sistem Informasi Pengadaan Sekolah (SIPLah). Dengan adanya SIPLah, kini satuan pendidikan dapat melaksanakan proses pengadaan barang dan...

Pertamina Energi Negeri 7.0 Hadir Menginspirasi Generasi di Bumi Makassar

PINISI.co.id- Pertamina Energi Negeri (PEN) 7.0 hari ini serentak dilaksanakan di 75 titik sekolah dasar di Indonesia pada Senin (26/8). Komunitas para Perwira Pertamina Peduli dibawah naungan Direktorat SDM & Corporate Secretary melaksanakan PEN 7.0 di SD Negeri Bayang...

BAK Gugat Guru, Pegiat Literasi Menulis Buku di TBM Palajau

PINISI.co.id- Bachtiar Adnan Kusuma (BAK) hadir di Pekan Literasi Nasional Kabupaten Jeneponto, Kamis 3 Oktober 2024, yang diselenggarakan oleh Taman Bacaan Masyarakat (TBM) An Nur Desa Palajau, Kecamatan Arungkeke, Kabupaten Jenepnto. TBM Palajau menghadirkan Bachtiar Adnan Kusuma, sebagai narasumber. Dalam...

DPD AGPAII Kabupaten Jeneponto Gelar Seminar Nasional Bertajuk ” Penguatan Moderasi Beragama Guru PAI

PINISI.co.id - Menjelang akhir tahun 2022 ini salah agenda rutin yang di lakukan oleh Asosiasi Guru Pendidikan Agama Islam Indonesia (DPD AGPAII) Kabupaten Jeneponto ialah melaksanakan Seminar Nasional guna untuk meningkatkan pengetahuan dan pemahaman sikap toleransi beragama.

Di HSN, Chaidir Syam Diganjar Penghargaan Literasi Santri dari Kemenag

PINISI.co.id- Kementerian Agama Republik Indonesia Kabupaten Maros, memberi penghargaan kepada Bupati Maros Dr. H.A.S.Chaidir Syam, S.IP.M.H. atas peran dan dukungannya menggerakan Literasi Santri di 29 Pondok Pesantren yang berada di kabupaten Maros. Penyerahan Penghargaan akan diserahkan pada Puncak Hari...

Mengenal Fasilitator Nasional Muhammad Yusran, Pemateri Pembelajaran AI di SMPN 16 Bulukumba

PINISI.co.id- Sekolah Menengah Pertama Negeri (SMPN) 16 Bulukumba menggelar kegiatan Pengimbasan Pembelajaran Mendalam, Koding, dan Kecerdasan Artifisial (KKA) selama dua hari, 18-19 November 2025. Kegiatan ini bertujuan meningkatkan kompetensi digital tenaga pendidik dan siswa dalam menghadapi perkembangan teknologi. Dalam pelatihan tersebut,...

MOST COMMENTED

Filosofi dan Penerapan Tiga Cappa. Ini Penjelasan Prof. Dr.Andi Faisal Bakti

Orang Bugis Makassar merantau, artinya mau terbuka, mau dinilai selagi berbicara dengan orang lain, sebab budaya kita tidak menutup diri. Yang...

HOT NEWS