Home Obituari

Obituari

Tjahjo Kumolo, Sahabat Aktivis Politisi dan Pengabdiannya Terukur Paripura

Kolom Fiam Mustamin TIGA frasa referensi pengenalan saya dengan almarhum yaitu sebagai aktivis Pergerakan/ Ketua Komite Nasional Pemuda Indonesia/KNPI Jawa Tengah tahun 1985- 1988 dan Sekjen DPP KNPI tahun 1987-1990. Kedua,...

Tiada Lagi Prof Salim Said

Catatan Ilham Bintang Tiga hari sebelum wafat, Rabu (15/5) siang saya membesuk Prof Salim Said di Ruang HCU Gedung A, RSCM, Jakarta. Saya besuk bersama rekan Marah Sakti Siregar, wartawan senior, juga alumni Majalah Tempo, seperti Prof Salim. Kondisinya cukup kritis....

Nurhayati Djamas, Cermin Bagi Kami

PINISI.co.id- Prof. Dr. Nurhayati Djamas MA, M.Si, Senin 7 Oktober 2024 telah kembali ke pangkuan Ilahi dengan tenang. Hidupnya telah diabdikan untuk keluarga, umat, bangsa dan negara. Di masjid Al Azhar Jakarta, Kak Nur atau Uni Non akrab disapa, ia...

Indonesia Menangis, Tiada Lagi Prof Azyumardi Azra

Catatan Ilham Bintang Innalillahi Wainnailaihi Rojiun. Telah berpulang ke pangkuan Ilahi Rabbi  : Cendekiawan Muslim, Professor Azyumardi Azra. Almahum mengembuskan nafas terakhir Minggu (18/9) pukul 12.30 waktu setempat di RS Serdang, Selangor, Malaysia. Ia...

Mengenang Johan Tjasmadi Tokoh Film Indonesia yang Telah Tiada

Catatan Ilham Bintang Gerimis mengiringi pemakaman tokoh bioskop dan film nasional, HM Johan Tjasmadi di TPU Tanah Kusir, Jakarta Selatan, Jumat (7/10) siang pukul 14.00 WIB. Ia diantar istri, anak, cucu, kerabat, dan sahabat...

Percakapan Ringan Muchlis Patahna Sebelum Fery Mursidan Baldan Menghadap Sang Khalik

PINISI.co.id- Mantan Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional, Ferry Mursyidan Baldantelah dikebumikan di pemakaman Karet, Jakarta, Jumat (2/12) malam. Almarhum sempat menonton Piala Dunia antara Jepang melawan Spanyol yang berlangsung seru. Sebelum...

Bersama KH Baharuddin Masse, Kenangan Tak Terlupakan

Kolom Fiam Mustamin APA Kesan yang begitu mendalam salama lebih 50 tahun mengenal Daeng Bahar, begitu saya menyapanya. Perkenalan di awali ketika saya sekolah di SMP negeri satu dan Daeng Bahar...

Berita Duka, Istri Aktor Anwar Fuady Meninggal di Ruang UGD RS Ciputra

PINISI.co.id- Ibu Hj Farida Fuady (69) istri tercinta aktor terkenal Anwar Fuady meninggal dunia, Minggu ( 18/7) pukul 04.40 WIB di Ruang UGD RS Ciputra, Jakarta Barat. "Assalamu'alakum mau mengabarkan Pak, istri saya sudah...

Abdul Muin Ahmad Telah Berpulang Menitipkan Pesan-Pesan Leluhur ( Lontara) Untuk Masa

Catatan Fiam Mustamin INALILLAHI WAINNA ILAIHI ROJIUN -- lesuni ripamasena Allataala /Puangnge Abdul Muin Ahmad pada Rabu pagi 13 November 2024 di Jakarta. Berita awal saya terima dari Ilham Bintang, sepupunya yang meneruskan Watshapp nanda Yenni, putri sulung almarhum. "Udah gak ada...

Sejumlah Tokoh KKSS Melepas Kepergian Nursari A. Nurhani. Ketum KKSS Terkenang Kebajikannya

PINISI.co.id- Hujan lebat mengguyur area pekuburan, seusai jenazah Hj. Nursari Ahmad Nurhani ---  Ketua Umum Ikatan Wanita Sulawesi Selatan 1995-1999 --- dimakamkan di San Diego Hill, Tangerang, Jawa Barat, Kamis siang (13/8/2020). Makam almarhumah berdampingan dengan pusara suaminya Ahmad Nurhani...

MOST COMMENTED

Filosofi dan Penerapan Tiga Cappa. Ini Penjelasan Prof. Dr.Andi Faisal Bakti

Orang Bugis Makassar merantau, artinya mau terbuka, mau dinilai selagi berbicara dengan orang lain, sebab budaya kita tidak menutup diri. Yang...

HOT NEWS