Home Obituari

Obituari

Selamat Jalan Prof. Dr. Andi Rasdiyanah Amir, Srikandi dari Timur

PINISI.co.id- Kabar duka menyelimuti bumi Sulawesi Selatan. Betapa tidak, tokoh perempuan pertama yang menjabat Dirjen Bimbingan Kelembagaan Agama Islam Kementerian Agama sekaligus Rektor IAIN Alauddin, Makassar berpulang selamanya. Adalah Prof.Dr.Hj.Andi Rasdiyanah Amir, M.A.wafat pada Kamis dini hari,...

Selamat Jalan Daeng Alwi Hamu

Catatan Ilham Bintang  Meskipun sudah lama sakit akibat serangan stroke, lebih lima tahun lalu, kabar wafatnya Alwi Hamu, Sabtu (18/1) pagi tetap menyentak. Tiada lagi senior yang diwajahnya selalu tersungging senyum, dan tak pernah lupa meneriakkan yel khas Bugis Makassar...

Ketua Umum KKSS Melayat Puang Isa, Istri KH Ali Yafie

PINISI.co.id –Ketua Umum KKSS Muchlis Patahna melayat  Haji Aisyah Umar yang meninggal dunia pada usia 88 tahun, Jumat, 24 Januari 2020 dini hari tadi pukul 03.00 WIB. Didampingi oleh sejumlah warga KKSS Banten, Muchlis memanjatkan doa kepada almarhumah Puang Isa...

Mengenang Sahabat Senior Muhammad Johan Tjasmadi, Tokoh Perfilman Indonesia

Kolom Fiam Mustamin ALMARHUM adalah bagian penting yang menuntun di awal awal kehidupan saya di Jakarta. Beliau lahir di kota Pekalongan 1 Juni 1937, meninggal Jumat pagi pukul O9.OO. tanggal 7...

Selamat Jalan Pak Irsyad Sudiro

Catatan Ilham Bintang Seorang sahabat, wartawan senior, salah satu mentor kami di dunia jurnalistik dipanggil menghadap Ilahi, baru saja, Kamis (29/9) malam pukul 19.00 WIB. Dia : Drs HM Irsyad Sudiro MSi yang menghembuskan...

Perginya, Tokoh LPM Kota Makassar, Haji Sampara Chank

  Catatan Bachtiar Adnan Kusuma Ketua LPM Terbaik I Kota Makassar, 2017 Innalillah Wa Inna Ilaihi Rajiun, kabar duka menyebar di group DPD LPM Provinsi Sulawesi Selatan, Haji Sampara meninggal dunia. Begitu bunyi pesan WhatsApp Ishak Makkarannu, “Haji Sampara Chank meninggal dunia,...

Tiada Lagi Bang Muin

Catatan Ilham Bintang Mendiang pergi tanpa “pamit”. Serasa "sengaja" dalam keadaan senyap, mau tenang menghadap Ilahi Rabbi. Tak satu pun keluarga yang mengetahui secara persis pukul berapa ia mengembuskan nafas terakhir, Rabu (13/11) pagi. Perkiraannya antara pukul 07.30- 09.00 WIB. Pagi...

Berita Duka, Jurnalis Abdi Satria Aspar Paturusi Telah Menutup Mata

PINISI.co.id- Jurnalis senior Abdi Satria Aspar Paturusi (52) yang mengabdikan dirinya sebagai pewarta olahraga telah meninggalkan kita semua, pada Jumat (22/7/2022) sore. Abdi meninggal di Rumah Sakit Akademis Makassar, seusai mengawasi anak didiknya berlatih sepakbola di lapangan...

Kabar Duka, Amin Ansari Dewata Telah Berpulang Ke Haribaan Ilahi

PINISI.co.id- Tak ada karangan bunga, alih-alih tembakan salvo manakala orang orang biasa meninggal seperti halnya Daeng Amin -- sebutan akrab untuk nama Amin Ansari Dewata. Daeng Amin berpulang ke Rahmatullah di usia 77 tahun,...

Haji Ahmad Daeng Tonang, Perginya Arsitek Kuliner Makassar

Kolom Bachtiar Adnan Kusuma Tokoh Literasi Indonesia PINISI.co.id- Innalillah Wa Inna Ilaihi Rajiun, telah wafat Haji Ahmad Daeng Tonang( ADT ), Owner Daeng Group, salah seorang pengusaha kuliner, kota Makassar. Begitu bunyi WA penulis, tepat pukul 18.50, Rabu Tgl 8 Oktober...

MOST COMMENTED

Marah Sakti Siregar, Ketua Panitia Pembangunan Masjid At Tabayyun: Kami Dianggap...

PINISI.co.id- Rencana pembangunan Masjid At Tabayyun, Taman Villa Meruya, Jakarta Barat, viral di media massa dua bulan terakhir. Inilah  untuk pertama kalinya...

HOT NEWS