ADA 6 HAL YANG HARUS MENJADI PRIORITAS UTAMA
Hikmah Abdul Hamid Husain
Banyak jalan menuju surga, namun ada 6 hal yang secara khusus oleh Rasuulullaah SAW berwasiat agar setiap kita mengutamakan menjaganya.
Karena 6 hal ini, berdampak langsung pada kesejahteraan, kedamaian, kesehatan dan ketenangan kehidupan sehari hari bagi diri...
Kesulitan Ekonomi Adalah Cara Allah SWT Mengajak Kita Introspeksi Diri
Kolom Syamsul Bahri
Dalam pandangan Islam, kesulitan ekonomi adalah bagian dari ujian Allah SWT agar manusia kembali melakukan introspeksi diri (muhasabah). Ujian ini mengingatkan kita untuk memperbaiki hubungan dengan Allah dan sesama manusia.
Allah berfirman," Dan sungguh akan Kami berikan cobaan...
Membangun Indonesia yang Majemuk dan Berdaya Saing: Dari Politik Representatif hingga Petani Sejahtera
Kolom Prof. Dr. H. Muh. Nur Sadik, MPM
Ketua Departemen Politik dan Kebijakan Strategis BPP KKSS
Indonesia adalah negeri yang kaya sekaligus majemuk—dengan ribuan pulau, ratusan suku, dan beragam keyakinan. Keberagaman ini adalah kekuatan besar, namun sekaligus tantangan yang memerlukan sistem...
Santri Menulis dan HSN 22 Oktober 2025
Kolom Dr.Masrur Makmur, M.Pd.I.
Pendiri Ponpes Moderen Islam Shohwatul Is'ad Kabupaten Pangkep
Saya menulis karena ingin
Pertama, Mengekspresikan Diri
Cogito Ergo Sum, demikian Rene Descartes, Bapak Filsafat Modern, eksistensi seseorang dibuktikan dengan berpikir. Pikirannya ditulis agar menjadi warisan. Lihat Khairil Anwar, usianya hanya...
Langkah Tegas Sang Anak Bugis, Dari Revitalisasi Pupuk hingga Swasembada Pangan Nasional
Kolom MUSLIMIN MAWI
“Kami siap menindaklanjuti instruksi Bapak Presiden dengan langkah konkret di lapangan. Revitalisasi pabrik pupuk adalah bagian penting dari upaya memperkuat sistem ketahanan pangan nasional berbasis kemandirian produksi. Ini amanah, dan akan menjadi lahan amal bagi saya”.
Andi Amran...
Nobel Perdamaian yang Berlumuran Darah
Kolom Alif we Onggang
Barat sejak lama hidup dari standar ganda dan ukuran nilai yang diciptakannya sendiri. Ia menakar moral di luar otoritasnya: menentukan siapa yang layak disebut baik-jahat, siapa yang demokratis dan otoriter, siapa hero siapa teroris. Bahkan, dalam...
MEMOHON KESEMBUHAN DENGAN RUQYAH
Hikmah Abdul Hamid Husain
Rasulullaah SAW mengajarkan bahwa ketika seseorang sakit, hendaklah ia berobat kepada ahlinya. Dahulu disebut thabib, kini dikenal dengan sebutan dokter — bukan ke dukun atau paranormal.
Namun, yakinkanlah dalam hati yang paling dalam bahwa yang menyembuhkan bukan...
Adik Kanduang Di Rantau Urang Pulanglah Lamo Nda Basuo Apo Kadayo
Kolom Fiam Mustamin
Adik Kanduang di Rantau Urang
“Adik kanduang di rantau urang, pulanglah... lamo ndak basuo, apo kadayo...”
Syair lagu daerah selalu memukau, terutama bila berpadu dengan instrumen musik etnis yang khas.
Di Minangkabau, misalnya, ada Saluang yang berpadu indah dalam aransemen...
Merayakan Spirit Literasi, Sebuah Refleksi Inspiratif tentang Bachtiar Adnan Kusuma
Kolom Haerullah Lodji
Di hari yang istimewa ini, kita merayakan hari ulang tahun seorang tokoh yang telah menorehkan jejak inspiratif dalam dunia literasi Indonesia - Bachtiar Adnan Kusuma (BAK), putra Sulawesi Selatan yang dengan tekad dan passion luar biasa telah...
JANGAN BERHENTI SEBELUM TUGASMU SELESAI
Keteguhan Mentan Andi Amran Sulaiman Menapaki Jalan Swasembada dan Kedaulatan Pangan Nasional
Kolom MUSLIMIN MAWI
“Jangan berhenti sebelum tugasmu selesai.” Petuah ayah di tanah Bone yang menjadi kompas hidup Andi Amran Sulaiman.
Api Amanah dari Barak ke Istana
Suara itu masih menggema dalam...