Home Hukum

Hukum

Jaksa Agung Menetapkan Tujuh Program Kerja Prioritas

PINISI.co.id- Jaksa Agung RI Burhanuddin menetapkan 7 (tujuh) Program Kerja Prioritas Kejaksaan Republik Indonesia Tahun 2022 kepada seluruh jajaran di seluruh Indonesia baik di lingkungan Kejaksaan Agung, Kejaksaan Tinggi, Kejaksaan Negeri, dan Cabang Kejaksaan Negeri, Kamis, (3/2).

Ketum KKSS Muchlis Patahna Desak Proses Hukum Tewasnya H.Permata, Tokoh KKSS Batam

PINISI.co.id- Ketua Umum Badan Pengurus Pusat Kerukunan Keluarga Sulawesi Selatan (BPP-KKSS)H. Muchlis Patahna mendesak aparat kepolisian untuk mengusut tuntas kasus tewasnya Haji Permata, di Riau, Jumat malam (15/1/21).   Mantan Ketua KKSS Kota Batam...

Ketua MA Syarifuddin Luncurkan Aplikasi ACO

PINISI.co.id- Ketua Mahkamah Agung, Prof. Dr. H. M. Syarifuddin, S.H., M.H., membuka secara resmi Rapat Koordinasi (Rakor) Nasional Peradilan Agama Tahun 2022, Minggu 13 Maret 2022. Rakor dengan tema “Pemanfaatan Teknologi Informasi Guna Mewujudkan...

Langkah Karir Panmud Perkara MA Menuju Kursi Hakim Agung

  PINISI.co.id- Ketua Mahkamah Agung telah mengambil sumpah jabatan dan melantik 7 orang hakim agung pada Jum’at, 5 Januari 2024, beberapa pekan yang lalu. Dari 7 orang yang menduduki puncak karir hakim tersebut, dua diantaranya berlatar belakang jabatan panitera muda...

Jejak digital Kuasa Hukum Penggugat Masjid At Tabayyun: Dari Kasus Penggelapan Uang Klien Hingga...

PINISI.co.id- Presiden Kongres Advokat Indonesia ( KAI) Tjoetjoe Sandjaja Hernanto menyarankan kuasa hukum Panitia Masjid At Tabayyun Taman Villa Meruya, meminta Majelis Hakim PTUN DKI menghadirkan semua warga TVM yang diklaim menggugat Pembangunan Masjid At Tabayyun itu....

Jaksa Agung: Kejaksaan Alami Peningkatan Kepercayaan Publik

PINISI.co.id- Jaksa Agung ST Burhanuddin berpesan untuk memegang teguh kepercayaan masyarakat, jangan menodai kepercayaan tersebut, bersikap profesional dalam setiap penanganan perkara, kedepankan hati nurani dalam pengambilan keputusan. Mari kita bahu membahu untuk meningkatkan kinerja lebih baik.

Gandeng Kejagung dan MA, KPK Rumuskan Pedoman Penuntutan Tipikor

PINISI.co.id-Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kini tengah menggodok pedoman penuntutan tindak pidana korupsi. Hal ini dilakukan sejalan dengan upaya Mahkamah Agung (MA) yang juga sedang dalam proses finalisasi pedoman putusan kasus korupsi bagi para hakim di pengadilan dengan tujuan mengurangi disparitas hukuman...

Mantap, Jaksa Agung Resmikan TIM Insiden Siber

PINISI.co.id- Jaksa Agung Republik Indonesia Burhanuddin meresmikan Tim Insiden Siber Kejaksaan Agung atau Kejaksaan Agung Computer Security Incident Response Team (CSIRT) secara virtual di ruang kerjanya, Rabu (1/12/2021). Hadir secara virtual dalam acara ini...

Pakar Hukum: Penetapan Tersangka Kasus Timah sebagai Paksaan Akibat Tekanan Publik

PINISI.co.id- Pakar hukum pidana Prof Romli Atmasasmita menilai kerugian negara sebanyak Rp300 triliun menjadi beban berat bagi Kejaksaan Agung dan Kejagung harus bisa membuktikan nilai kerugian negara yang sudah diumumkan ke publik. Kepada pers Romli mengungkapkan, Kejagung telah menetapkan 5 perusahaan sebagai...

Tingkatkan Layanan Keadilan, Ketua MA Resmikan 51 Gedung Pengadilan Baru

PINISI.co.id- Pembangunan gedung pengadilan merupakan upaya terus menerus yang dilakukan oleh Mahkamah Agung untuk meningkatkan ketersediaan sarana dan prasarana dalam rangka mewujudkan pelayanan yang prima terhadap pencari keadilan. Untuk itu Saya berharap, semoga kehadiran gedung-gedung baru ini...

MOST COMMENTED

Prof. Dr. Amsal Bakhtiar, MA: Pendidikan Pesantren Memiliki Banyak Keunggulan

PINISI.co.id- Menyambut Hari Santri 22 Oktober lalu Arfendi dari PINISI.co.id berbincang-bincang dengan Prof. Dr. Amsal Bakhtiar, MA, seorang akademisi, dosen dan penulis...

HOT NEWS